08/10/2024

Berita Terkini

berita update dan terpercaya

Dua Sekolah Satu Kepsek

2 min read

BERITATERKINI.MEDIA, KAUR– Sekolah SMP-N 36 Pendidikan Khusus Layanan Khusus (PKLK) Kaur tentunya tidak asing lagi di kalangan masyarakat Kaur, sekolah tersebut didirikan era zaman mantan Bupati Kaur Hermen Malik, sampai sekarang tetap berlanjut melaksanakan aktifitas belajar mengajar, pada sekolah tersebut bukan saja SMPN 36 PK-LK Kaur saja, namun ada dua Sekolah Negri yakni yang satunya SDN 126 PK-LK Kaur

“Kedua sekolah tersebut dipimpin oleh satu orang Kepala Sekolah (Kepsek) Yakni Sopti Dari, sejak pertengahan Tahun 2017 sampai sekarang, pada hari ini Ibu Kepsek belum masuk karna ada kegiatan Wabiner diluar” Ujar Wakil Kepala Sekolah SMPN 36 PK-LK Kaur Adang

“Kalau mengenai masalah asrama dan lain-lain kami tidak tau, langsung saja konfirmasi kekepala Asrama” sebut adang didampingi Waka SDN 126 PK-LK Kaur Syahril kepada Wartawan saat dijumpai di Sekolahnya Selasa 16/02/21

Sementara Kepala Bidang (Kabid)Pendidikan Dasar Lisarmawan menjelaskan “ya memang benar dua sekolah tersebut dipimpin oleh satu orang Kepala sekolah yakni Ibu Sopti Darmi, semenjak saya menjadi Kabid Dikdas dia sudah jadi Kepsek didua sekolah tersebut sampai sekarang untuk sekolah SDN 126 PK-LK Kaur dia (Sopti Darmi Red) menjabat Plt Kepseknya juga” Jelas Lisarmawan saat dihubungi melalui sambungan telpon selulernya (Iks)

 

 

 

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *